Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Bulan Juli 2024

Senin, 29 Juli 2024 - Pemerintah Desa Barania telah melaksanakan kegiatan penyaluran Dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) bulan Juli Tahun 2024 dari Dana Desa kepada warga lansia.

Kegiatan ini dilakukan di rumah masing-masing penerima bantuan yang membutuhkan perhatian ekstra. Kegiatan ini berlangsung mulai…

Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio Di Desa Barania

Sabtu, 27 Juli 2024 - Telah dilaksanakan kegiatan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio Tahun 2024 yang bertempat di Desa Barania. Kegiatan Imunisasi dilakukan di berbagai lokasi, termaksud posyandu (POSKESDES), PAUD, Tk, SD/MI dengan sasaran imunisasi sub pin polio diberikan pada anak dengan usia 0-7 tahun.

Pekan…

Sosialisasi Dan Kampanye PHBS I Program SANIMAS SPAL-S

Jumat, 26 Juli 2024 - Telah berlangsung kegaitan Sosialisasi dan Kampanye Promosi Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dirangkaikan dengan Kegiatan Program SANIMAS SPAL di aula Kantor Desa Barania

Kampanye ini diinisiasi oleh pemerintah Desa dan melibatkan berbagai pihak, seperti tokoh masyarakat, perwakilan dari…

Rapat Koordinasi Terkait (P4K )Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi Ibu Hamil

UPTD Puskesmas Manipi melakuakan kegiatan sosialisasi tentang penguatan program perencanaan persalinan dan pencegahan komplikasi (P4K) serta Pemantauan Ibu Hamil di Desa barania. Kegiatan ini bertampat di Aula Kantor Desa Barania , hari Rabu (24/07/2024) pagi.

 

Turut hadir dalam kegiatan P4K yakni PKK Desa Barania, BPD, Aparat Desa, Kepala Puskesmas Manipi mewakili, Kader Posyandu…

Petani Desa Barania Mulai Turun Ke Sawah Menanam padi

Desa Barania memiliki potensi sumber daya alam yang cukup besar salah satunya di bidang pertanian. Mayoritas penduduk Desa Barania bermata pencaharian sebagai petani. Terlihat beberapa petani Desa Barania sudah mulai turun ke sawah untuk menanam padi miliknya (Attanang Pare)

Terlihat masyarakat tengah sibuk dengan…